Daftar Alamat Toko Pertanian Jambi, Melayani Harga Eceran dan Grosir, Bisa Antar Alamat

toko pertanian di jambi

Berikut adalah daftar toko pupuk, toko bibit dan toko pertanian di Jambi , Batanghari, Muaro Jambi, Bulian dan Tembesi. Di halaman ini Anda akan melihat daftar tempat beserta alamat toko pertanian yang melayani penjualan secara eceran dan grosir.

Toko pertanian dalam daftar juga melayani penjualan bisa antar alamat.

Alamat dan lokasi toko pertanian biasanya berada di Kota. Tapi tidak di pungkiri, toko pertanian sudah berada di desa-desa guna mempersingkat jalur distribusi dari toko ke kebun pertanian.

Apa Itu Toko Pertanian?

Sesuai dengan namanya, toko pertanian adalah toko yang menjual berbagai macam kebutuhan pertanian seperti pupuk, bibit, bahan kimia pertanian hingga alat pertanian seperti alat semprot hama dan lain sebagainya.

Jambi merupakan daerah dengan wilayah pertanian yang masih sangat luas.

Penduduk Jambi banyak menanam berbagai macam jenis pertanian seperti sayur, sawit, pinang dan cokelat dan sebagainya. Agar tumbuhan pertanian menghasilkan hasil yang baik, maka pemilik harus rajin melakukan perawatan. Salah satunya adalah membersihkan area sekitar tanaman dan pemberian pupuk rutin.

Seperti tanaman sawit misalnya, pohon sawit dapat menghasilkan buah yang baik jika pemilik selalu rajin melakukan perawatan. Agar buah maksimal, pohon sawit sebaiknya diberikan pupuk yang rutin.

Di Mana Alamat Toko PertanianTerdekat di Jambi?

Berikut adalah daftar toko pertanian yang memiliki dan menjual pruduk-produk pertanian terlengkao di Jambi yang bisa langsung Anda kunjungi untuk membeli berbagai kebutuhan pertanian.

1. Toko Pertanian di Batanghari, Bulian dan Tembesi

  • Toko Pertanian Rezeky Berkah Tani – Desa Kehidupan Baru, RT 01, RW 01, Kecamatan Maro Sebo Ilir, Kabupaten Batanghari. Telpon/WhatsApp 081366749794.

2. Toko Pertanian di Kota Jambi

  • Toko Putri Tani – Beringin, Kecamatan Pasar Jambi, Kota Jambi, Depan Pasar Angso Duo Jambi.
  • Toko Sinar Inti Tani – Lingkar Selatan, Kecamatan Jambi Selatan, Kota Jambi, Jambi 36128, Simpang Ahok
  • Toko Graha Tani – Jl. KH. A. Wahid Hasim, Pasar Jambi, Jambi, Kecamatan Pasar Jambi, Kota Jambi, Jambi 36123.
  • Toko Tani Makmur – Pasar TAC-Sipin, Jl. Sumantri Brojonegoro, Selamat, Kec. Telanaipura, Kota Jambi, Jambi 36124.
  • Toko Sumber Tani – Pasar Jambi, Kecamatan Pasar Jambi, Kota Jambi, Jambi 36123.

Demikian daftar alamat toko pertanian di Jambi. Toko yang kami tampilkan di daftar ini adalah toko pertanian yang memiliki reputasi baik dan terpercaya. Melayani penjualan eceran dan juga grosir.

Leave a Reply