EZVIZ TY1 vs IMOU Ranger A1 – Mana yang lebih bagus antara kamera CCTV EZVIZ TY1 dengan IMOU Ranger A1? Berikut adalah perbandingan spesifikasi kamera CCTV smart home milik EZVIZ dan IMOU.
EZVIZ dan IMOU sama-sama produsen CCTV smart home.
Kedua perusahaan bersaing di pasar Indonesia dengan menghadirkan kamera CCTV caggih untuk smart home. Dua produk yang bersaing di pasar adalah EZVIZ TY1 dan IMOU Ranger A1. Kedua tipe kamera ini membawa pilihan resolusi, yaitu resolusi 2 megapixel dan 4 megapixel.
EZVIZ TY1 vs IMOU Ranger A1
Sebagai penyedia perangkat kamera CCTV kami memiliki pendapat sendiri tentang kedua kamera CCTV ini. Sebelum itu, mari kita lihat fitur dari kedua produk ini melalui data di bawah ini.
Spesifikasi IMOU Ranger A1:
- Resolusi 2MP/4MP.
- Pan & Tilt for 360° Coverage.
- Human Detection.
- Smart Tracking.
- Night Vision.
- Privacy Mode.
- Koneksi online ke HP.
- Memory 256GB.
- Cloud Storage.
Spesifikasi EZVIZ TY1:
- Resolusi 960p/1080p/4MP.
- Smart Night Vision.
- Motorized Pan and Tilt for 360° Visual Coverage.
- Sleep Mode for Privacy Protection.
- Motion Detection.
- Smart Tracking.
- MicroSD Slot (up to 256 GB)
- Cloud Storage.
- Koneksi online ke HP.
Pendapat Kami Tentang EZVIZ TY1 dan IMOU Ranger A1
Dua kamera CCTV ini memiliki tampilan gambar yang sedikit berbeda. Untuk EZVIZ TY1, gambar yang ditampilkan cenderung bold dan jelas. Sedangkan pada IMOU Ranger A1 dominan terang dan jelas.
Keduanya cepat terkoneksi ke internet.
Kedua CCTV menggunakan aplikasi di smartphone untuk melihat tayangan dari kamera CCTV. Lewat aplikasi juga, penggunaka bisa melakukan fungsi seperti berbicara dua rah, memutar arah view kamera dan sebagainya.
Untuk kualitas video, kedua kamera CCTV ini sama, yaitu jelas dan jernih.
Harga CCTV TY1 dan IMOU Ranger A1
Konsumen di Indonesia masih memikirkan harga dibandingkan kualitas. Karena itu biasanya lebih senang memilih CCTV yang murah, meski tampilan video yang dihasilkan kurang begitu jelas. CCTV EZVIZ TY1 dan IMOU Ranger A1 memiliki harga pasar Rp 400 ribuan
Harga belum termasuk jasa pasang, setting dan juga belum termasuk kartu memori tempat menyimpan rekaman.
Di Mana Beli CCTV EZVIZ TY1 dan IMOU Ranger A1?
Kamera CCTV EZVIZ TY1 dan IMOU Ranger A1 sudah tersedia dan bisa dibeli di agen kamera CCTV terdekat. Khusus di Kota Jambi, kedua kamera CCTV ini bisa dibeli di Pasitive CCTV Jambi.
Pasitive CCTV adalah layanan pasang dan jual CCTV di Jambi.
Melayani pasang kamera CCTV analog, CCTV IP camera hingga CCTV untuk smart home dengan harga terjangkau. Hubungi Pasitive CCTV melalui nomor kontak yang tersedia di bawah halaman ini.
Kesimpulan
Jadi ini adalah bagaimana pendapat kami tantang perbandingan antara EZVIZ TY1 vs. IMOU Ranger A1 adalah sama-sama bagus.
Pemilihan CCTV disesuaikan dengan kebutuhan.
Jika Anda suka dengan tampilan CCTV yang terang bisa memilih IMOU Ranger A1. Tapi jika ingin kamera CCTV yang terang tapi bold, bisa memilih EZVIZ TY1. Untuk harga kedua CCTV ini adalah relatif sama.