Setting DNS di HP Android Membuka Akses Situs Diblokir Tanpa VPN di HP dan Laptop

membuka situs diblokir tanpa vpn

Buka akses situs diblokir tanpa VPN – Untuk membuka akses situs yang diblokir biasanya harus menggunakan VPN, tapi kami disini akan memberitahu Anda bagaimana cara membuka akses situs dibokir tanpa VPN.

Dengan cara ini, Anda bisa membuka situs apa saja.

Situs yang diblokir biasanya adalah situs-situs yang melanggar keamanan. Atau bisa juga situs berisi konten ilegal. Kami sendiri sering menggunakan cara ini untuk membuka situs film movie yang diblokir. Jika Anda ingin membuka situs yang diblokir tanpa VPN, bisa simak di bawah ini.

Membuka Situs Diblokir Lewat Android dan Laptop

Cara membuka situs yang dblokir tanpa menggunakan aplikasi VPN ini bisa Anda lakukan di HP, laptop dan juga komputer. Untuk melakukannya, Anda hanya perlu melakukan sedikit pengaturan di Chrome.

Membuka akses situs diblokir tanpa VPN.

Android

  • Buka Google Chrome.
  • Pilih Setelan.
  • Pilih Privasi dan Keamanan.
  • Pilih Gunakan DNS Aman.
  • Pilih Penyedia Lain.
  • Klik tanda panah bawah pada bagian Sesuaikan. Untuk membuka situs yang diblokir, gunakan DNS Cloudfrale (1.1.1.1).

Laptop/Komputer (Windows dan MacOS)

  • Buka Google Chrome.
  • Pilih Setting.
  • Pilih Privacy and Security.
  • Pilih Security.
  • Use Secure DNS pilih ke Custom. Pilih DNS Cloudflare (1.1.1.1).

Sekarang Anda bisa coba membuka situs yang tadinya diblokir. Seharusnya situs yang diblokir sudah bisa diakses.

Akhir Kata

Jika Anda merasa ingin membuka akses situs website yang dblokir, bisa langsung mengikuti cara yang kami lampirkan di atas. Cara tersebut telah kami coba dan berhasil di HP dan laptop.

Gunakan cara ini dengan bijak.

Demikian cara untuk membuka akses situs website yang dblokir tanpa menggunakan VPN. Semoga bermanfaat. Sedikit tambahan, cara ini juga bisa digunakan untuk membuka akses CCTV online yang Anda miliki di Indonesia dari luar negeri yang biasanya tidak bisa diakses karena diblokir.

Leave a Reply