
CCTV V380 tidak mau terhubung ke jaringan internet/WiFi – Masalah kamera CCTV V380 salah satunya adalah tidak mau tehubung ke WiFi. Biasanya karena ada update sistem dan aplikasi. Jika masalah seperti ini muncul, akan menyebabkan kamera tidak bisa disambungkan ke HP.
Apa penyebab CCTV V380 tidak bisa terhubung ke jaringan WiFi?
Kami sebagai layanan pasang CCTV premium di Jambi sudah menyelesaikan berbagai masalah kamera CCTV dari berbagai merk CCTV yang dialami oleh konsumen. Dan masalah ini adalah salah satunya. Anda bisa baca tulisan di bawah untuk memerbaiki CCTV V380 tidak terhubung ke WiFi.
Solusi CCTV V380 Tidak Mau Terhubung ke WiFI
Sebutan CCTV V380 adalah kamera yang menggunakan alikasi V380 untuk terhubung ke HP. Berbeda dengan Hikvision, CCTV V380 memiliki banyak merk. Misalnya seperti Indialo, MKC Kimiso hingga CCTV bohlam lampu.
Solusi CCTV V380 tidak mau terhubung ke internet.
- Pastikan jaringan WiFi yang tersedia adalah 2.4Ghz – Banyak dari merk kamera CCTV V380 belum memiliki sistem dan dukungan untuk terhubung ke WiFi 5Ghz.
- Sudah menggunakan aplikasi V380 terbaru.
- Kabel data dalam kondisi baik dan bisa menghantarkan arus dengan baik.
Jika Anda memiliki masalah CCTV V380 tidak mau terhubung ke internet, Anda bisa mencoba cara di atas. Namun, jika masalah tidak teratasi, kami asusmsikan bahwa kamera CCTV dalam kondisi rusak. Selain itu, kemungkinan merk kamera CCTV tidak lagi bekerja sama untuk menggunakan cloud aplikasi V380.
Akhir Kata
Bagaimana, cuku mudah bukan?
Panduan di atas adalah berdasarkan pengalaman tim teknis kami di lapangan dan bisa mengatasi masalah tersebut. Banyak dari kasus yang berhasil diselesaikan adalah dengan instal/update aplikasi V380 terbaru.
Sekian cara mengatasi CCTV V380 tidak mau terhubung ke internet/WiFi. Semoga bermanfaat.