Cara Reset CCTV V380 ke Pengaturan Pabrik [Update 2025]

cara reset cctv v380

Cara reset kamera CCTV V380 – Reset kamera CCTV V380 adalah untuk mengembalikan pengaturan kamera ke pengaturan pabrik. Reset juga bertujuan agar kamera bisa di hubungkan ulang ke HP.

Bagaimana cara reset kamera CCTV V380?

Reset CCTV bisa digunakan sebagai cara untuk mengatasi hal-hal yang terjadi pada kamera CCTV V380 seperti kamera error, kamera tidak merekam, kamera tidak tampil di layar, kamera tidak terhubung ke HP dan lain sebagainya. Di bawah ini adalah panduan singkat reset CCTV V380.

Cara Mudah Reset Kamera CCTV V380

Pengguna kamera CCTV V380 telah diberikan kemudahan untuk melakukan reset kamera CCTV cukup dengan menemukan tombol reset. Tombol reset kamera CCTV biasanya tersedia di unit kamera.

Anda bisa melihat contoh gambar di bawah untuk tombol reset CCTV V380.

Cara reset CCTV V380.

  1. Cari dan temukan tombol reset
  2. Klik tombol reset dan tahan sampai dengan terdengar suara dari CCTV seperti “Kamera Berhasil Direset”.

Selesai.

Tujuan Reset CCTV V380

Tujuan dari reset CCTV V380 adalah untuk mengembalikan pengaturan ke pengaturan pabrik.

Misalnya jika Anda lupa password atau mengganti nama dan password WiFi, bisa langsung reset CCTV V380 agar dapat dikoneksikan ulang ke nama dan password WiFi yang baru. Reset CCTV tidak akan menghilangkan rekaman CCTV.

Akhir Kata

Bagaimana, mudah bukan untuk Reset CCTV V380 untuk mengembalikan pengaturan?

Reset kamera CCTV V380 bisa dilakukan dengan mudah. Anda cukup mencari dan tekan tombol reset yang tersedia di kamera sampai dengan terdengar suara bahwa kamera CCTV berhasil di reset.

Demikian cara reset kamera CCTV V380. Semoga informasi ini bermanfaat.

Leave a Reply